ANAK USAHA EMTK TEKEN PERJANJIAN LISENSI PROGRAM

ANAK USAHA EMTK TEKEN PERJANJIAN LISENSI PROGRAM

ANAK USAHA EMTK TEKEN PERJANJIAN LISENSI PROGRAM

ANAK USAHA EMTK TEKEN PERJANJIAN LISENSI PROGRAM

ANAK USAHA EMTK TEKEN PERJANJIAN LISENSI PROGRAM
ANAK USAHA EMTK TEKEN PERJANJIAN LISENSI PROGRAM
ANAK USAHA EMTK TEKEN PERJANJIAN LISENSI PROGRAM
You are using an outdated browser. For a faster, safer browsing experience, upgrade for free today.

ANAK USAHA EMTK TEKEN PERJANJIAN LISENSI PROGRAM

IQPlus, (24/1) - Anak usaha PT. Elang Mahkota Teknologi Tbk. (EMTK) yaitu PT. Vidio Dot com (Vidio) dan PT.Omni Indovison (MOJI) menandatangani perjanjian Induk sub Lisensi Program pada tanggal 18 Januari 2023.

Titi Maria Rusli Corporate Secretary EMTK dalam keterangan tertulisnya (20/1) menuturkan bahwa Vidio menandatangani Lisensi program dengan MOJI senilai Rp3.004.825.000.

Sebagai informasi Vidio dan Moji adalah anak usaha tidak langsung dan langsung dari EMTK sehingga transaksi ini merupakan transaksi afiliasi sesuai regulasi OJK dalam POJK nomor 42/POJK/2020.

"Pertimbangan dilakukannya transaksi ini untuk mensinergikan kegiatan usaha antar entitas dalam grup dalam rangka meningkatkan produktivitas,"tuturnya.

Titi menambahlan perjanjian ini untuk meningkatkan hubungan pelayanan jasa kepada pelanggan serta merupakan upaya untuk melengkapi pemasaran dan penjualan konten terkini. (end)