BENNY PURNOMO MUNDUR DARI JABATANNYA DI BANK INA

BENNY PURNOMO MUNDUR DARI JABATANNYA DI BANK INA

BENNY PURNOMO MUNDUR DARI JABATANNYA DI BANK INA

BENNY PURNOMO MUNDUR DARI JABATANNYA DI BANK INA

BENNY PURNOMO MUNDUR DARI JABATANNYA DI BANK INA
BENNY PURNOMO MUNDUR DARI JABATANNYA DI BANK INA
BENNY PURNOMO MUNDUR DARI JABATANNYA DI BANK INA
You are using an outdated browser. For a faster, safer browsing experience, upgrade for free today.

BENNY PURNOMO MUNDUR DARI JABATANNYA DI BANK INA

IQPlus, (21/9) - Salah satu Direksi di PT Bank Ina Perdana Tbk (BINA) telah mengundurkan diri dari jabatannya. Hal tersebut disampaikan Coporate Secretary BINA, Ria Sari Sidabutar dalam keterangan tertulisnya, Senin.

Menurut Ria, Perseroan telah menerima surat pengunduran diri Bapak Benny Purnomo selaku Direksi Retail Banking Perseroan yang akan berlaku efektif terhitung sejak tanggal 14 September 2020.

"Dengan demikian permohonan pengunduran diri dari Pak Benny tersebut akan diputuskan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Perseroan yang waktunya kami sampaikan lebih lanjut," kata Ria.

Dalam keterangan tertulisnya, Benny juga megatakan, "Saya mengucapkan banyak terima kasih atas peluang, kerjasama dan arahan yang saya terima selama saya bekerja di Bank INA," ujar Benny.

"Saya mohon maaf atas kesalahan yang saya perbuat selama ini. Semoga Bank INA selalu sukses dan dapat berkembang dengan pesat," imbuhnya.(end/as)