DIVESTASI SAHAM HEAL, PEMEGANG SAHAM KANTONGI Rp17,4 MILIAR

DIVESTASI SAHAM HEAL, PEMEGANG SAHAM KANTONGI Rp17,4 MILIAR

DIVESTASI SAHAM HEAL, PEMEGANG SAHAM KANTONGI Rp17,4 MILIAR

DIVESTASI SAHAM HEAL, PEMEGANG SAHAM KANTONGI Rp17,4 MILIAR

DIVESTASI SAHAM HEAL, PEMEGANG SAHAM KANTONGI Rp17,4 MILIAR
DIVESTASI SAHAM HEAL, PEMEGANG SAHAM KANTONGI Rp17,4 MILIAR
DIVESTASI SAHAM HEAL, PEMEGANG SAHAM KANTONGI Rp17,4 MILIAR
You are using an outdated browser. For a faster, safer browsing experience, upgrade for free today.

DIVESTASI SAHAM HEAL, PEMEGANG SAHAM KANTONGI Rp17,4 MILIAR

IQPlus, (24/9) - Salah satu pemegang saham PT Medikaloka Hermina Tbk (HEAL) yakni Soedibjo Toeloes, telah melakukan divestasi kepemilikan sahamnya di HEAL.

Direktur Perusahaan Hermina, Yulisar Khiat, menjelaskan, Soedibjo Toeloes telah melepas sebagian saham HEAL miliknya pada tangga 1 September 2020. Saham HEAL telah dilepas di level Rp2.900 per saham.

"Tujuan penjualan saham tersebut adalah Estate Planning,"kata Yulisar, dalam keterangan resminya, di Jakarta, Kamis. (24/9).

Diketahui jumlah saham HEAL yang telah dilepas sebanyak 6.000.000 lembar saham. Artinya, Soedibjo Toeloes mengatongi dana sekitar Rp17,4 miliar dari divestasi saham yang dilakukannya.

Dengan demikian, jumlah saham milik Soedibjo Toeloes setelah transaksi menjadi 149.020.700 lembar (5,012%) dari sebelumnya sebanyak 155.020.700 lembar saham atau sekitar 5,214%. (end/as)