EKSPLORASI MEDCO HABISKAN BIAYA US$16,75 JUTA SELAMA NOVEMBER 2020

EKSPLORASI MEDCO HABISKAN BIAYA US$16,75 JUTA SELAMA NOVEMBER 2020

EKSPLORASI MEDCO HABISKAN BIAYA US$16,75 JUTA SELAMA NOVEMBER 2020

EKSPLORASI MEDCO HABISKAN BIAYA US$16,75 JUTA SELAMA NOVEMBER 2020

EKSPLORASI MEDCO HABISKAN BIAYA US$16,75 JUTA SELAMA NOVEMBER 2020
EKSPLORASI MEDCO HABISKAN BIAYA US$16,75 JUTA SELAMA NOVEMBER 2020
EKSPLORASI MEDCO HABISKAN BIAYA US$16,75 JUTA SELAMA NOVEMBER 2020
You are using an outdated browser. For a faster, safer browsing experience, upgrade for free today.

EKSPLORASI MEDCO HABISKAN BIAYA US$16,75 JUTA SELAMA NOVEMBER 2020

IQPlus, (8/12) - PT Medco Energi Internasional Tbk (MEDC) telah melakukan dua kegiatan eksplorasi yang dilakukan oleh 2 anak perusahaan yaitu PT. Medco E&P Natuna dan Salamander Energi selama bulan November 2020.

Menurut keterangan tertulis dari Corporate Secretary PT Medco Energi Internasional , Siendy K Wisandana pada keterbukaan Informasi Bursa, Senin mengatakan bahwa bahwa dana yang dikeluarkan untuk kegiatan eksplorasi tersebut sekitar US$16,75 juta.

Siendy menjelaskan bahwa eksplorasi pertama dikerjakan oleh PT Medco S&P Natuna dengan aktivitas yang dilakukan yaitu Pemboran sumur West Belut-1 berhasil mengkonfirmasi sumber daya hidrokarbon dengan 5 DST. Analisa teknis pasca pengeboran sedang dilakukan. Ia mengungkapkan biaya yang dikeluarkan untuk eksplorasi tersebut (Net) sebesar US$14,18 juta.

Sementara itu, eksplorasi kedua yang dikerjakan oleh Salamander energy di area survey Full Tensor Gradiometry dengan pemilihan area Enggor-Lawin,PM310, Penyu Infill, LLKN, Batu Arang dan PM322 dan hasilnya Penyelesaian proyek sekitar 16,9% (9.019 km) dari keseluruhan proyek (54022.4 km), dan masih 0% di area PM322. Kegiatan Eksplorasi ini mengeluarkan biaya (Net dan Gross) sebesar US$2,57.

Siendy menambahkan "Tidak terdapat aktifitas eksplorasi pada lapangan lainnya untuk periode November 2020,"pungkasnya. (end)