KINO TEKEN PERJANJIAN LISENSI MEREK DAGANG DENGAN PT. RISTRA LABORATORIS

KINO TEKEN PERJANJIAN LISENSI MEREK DAGANG DENGAN PT. RISTRA LABORATORIS

KINO TEKEN PERJANJIAN LISENSI MEREK DAGANG DENGAN PT. RISTRA LABORATORIS

KINO TEKEN PERJANJIAN LISENSI MEREK DAGANG DENGAN PT. RISTRA LABORATORIS

KINO TEKEN PERJANJIAN LISENSI MEREK DAGANG DENGAN PT. RISTRA LABORATORIS
KINO TEKEN PERJANJIAN LISENSI MEREK DAGANG DENGAN PT. RISTRA LABORATORIS
KINO TEKEN PERJANJIAN LISENSI MEREK DAGANG DENGAN PT. RISTRA LABORATORIS
You are using an outdated browser. For a faster, safer browsing experience, upgrade for free today.

KINO TEKEN PERJANJIAN LISENSI MEREK DAGANG DENGAN PT. RISTRA LABORATORIS

IQPlus, (2/7) - PT Kino Indonesia Tbk. (KINO) telah melakukan transaksi perjanjian lisensi dengan PT Ristra Laboratoris Indonesia (RLI) pada tanggal 1 Juli 2021.

Menurut keterangan tertulis Budi Muljono Direktur dan Sekretaris KINO Jumat menyampaikan bahwa nilai transaksi adalah 1% dari penjualan bersih per tahun dilakukan dengan pertimbangan guna menunjang operasional perusahaan.

Merek Dagang yang dilisensikan diantaranya Ristra, Ristra Syariah, Ristra Cosmetodermatology, Ristra Skin Expert dan Ristra Medicated Cosmetic serta Aromatherapy Ristra House.

Lebih lanjut Budi memaparkan transaksi ini merupakan transaksi afiliasi karena RLI adalah perusahaan yang dikendalikan oleh KINO dengan kepemilikan saham sebesar 99% dan bukan transaksi material sesuai POJK nomor 17/POJK.04/2020.

Budi menambahkan "Selain untuk menunjang operasional KINO, transaksi ini dapat mendukung merek dagang,"imbuhnya. (end/ar)