PP PROPERTI LAKUKAN PENJUALAN SAHAM MENARA MARITIM

PP PROPERTI LAKUKAN PENJUALAN SAHAM MENARA MARITIM

PP PROPERTI LAKUKAN PENJUALAN SAHAM MENARA MARITIM

PP PROPERTI LAKUKAN PENJUALAN SAHAM MENARA MARITIM

PP PROPERTI LAKUKAN PENJUALAN SAHAM MENARA MARITIM
PP PROPERTI LAKUKAN PENJUALAN SAHAM MENARA MARITIM
PP PROPERTI LAKUKAN PENJUALAN SAHAM MENARA MARITIM
You are using an outdated browser. For a faster, safer browsing experience, upgrade for free today.

PP PROPERTI LAKUKAN PENJUALAN SAHAM MENARA MARITIM

IQPlus, (20/4) - PT PP Properti Tbk. (PPRO) telah melakukan penjualan saham PT. Menara Maritim Indonesia (MMI) dan dialihkan kepada PT Pengembangan Pelabuhan Indonesia pada tanggal 16 April 2021.

Menurut keterangan tertulis Deni Budiman Corporate Secretary PPRO menyampaikan bahwa PPRO menjual sebanyak 656.250.000 lembar saham atau sebesar 21,13% dari modal disetor di MMI dan dialihkan ke PT. Pengembangan Pelabuhan Indonesia dengan nilai jual saham sebesar Rp70,08 miliar.

Pengalihan saham ini merupakan bagian strategi untuk melakukan portofolio investasi dan Dana hasil Penjualan Saham tersebut akan digunakan kembali pada proyek-proyek PT PP Properti Tbk yang sudah ada.

Selanjutnya dengan penjualan tersebut dapat melakukan optimalisasi asset Perseroan, serta dengan mengalokasikan investasi pada proyek baru dengan menggunakan dana hasil pengalihan saham dapat membantu arus kas perusahaan secara konsolidasi.

Deni menambahkan "Penjualan saham sangat membantu mengelola kas secara lebih leluasa untuk mendukung rencana kerja yang telah ditetapkan," pungkasnya. (end)